APLIKASI AKUNTANSI SIMPAN PINJAM PADA KOPERASI PEGAWAI BANK BTPN PRINGSEWU LAMPUNG

Abstract views : 264 , PDF downloads : 306
  • Akni Widiyastuti AMIK Dian Cipta Cendikia Pringsewu
  • Ira Maulana AMIK Dian Cipta Cendikia

Abstract

Koperasi anggota BTPN Pringsewu memiliki sistem pengloahan data simpan pinjam yang masih belum terkomputerisasi sehingga memerlukan waktu yang cukup lama dalam proses penerimaan anggota baru dan transaksi simpan pinjam, tidak bisa membuat laporan anggota setiap saat jika dibutuhkan walaupun dapat dilakukan butuh waktu yang tidak sedikit dan sulit untuk mengetahui berapa jumlah simpanan, pinjaman dan angsuran anggota koperasi. sehingga sering terjadinya keterlambatan dan kesalahan dalam memproses pengolahan data simpan pinjamnya. Berdasarkan data tersebut, maka diperlukan sebuah sistem informasi pengolahan data simpan pinjam yang dapat membantu masalah-masalah yang terjadi. Metode yang digunakan dalam membangun sistem informasi tersebut adalah metode pengembangan system SDLC (System Development Life Cycle) model waterfall. Dengan adanya sistem yang telah terkomputerisasi, diharapkan dapat membantu dalam meminimalisir kesalahan-kesalahan yang mungkin terjadi pada saat pencatatan data anggota koperasi yang ada, serta agar dapat memudahkan karyawan maupun pemiliknya untuk mendapatkan laporan simpan pinjam anggota koperasi secara cepat dan akurat.

References

Agung. (2016, Mei 13). Metode Pengembangan Sistem SDLC (System Development Life Cycle).
Andry, Fahmi. (2017). Pengembangan Aplikasi Backup Dan Restore Secara Automatisasi Menggunakan SDLC Untuk Mencegah Bencana. Jurnal Muara Sains, Teknologi, Kedokteran dan Ilmu Kesehatan, 1(1), 29-38.
Hidayati, Nur. (2018). Penggunaan Rapid Application Development dalam Rancang Bangun Program Simpan Pinjam pada Koperasi. INTENSIF: Jurnal Ilmiah Penelitian dan Penerapan Teknologi Sistem Informasi, 2(2), 87-97.
Nurmalasari, Dewi., Marsofiyati, M., Swaramarinda, & Puruwit.. (2018). Pengabdian Kepada Masyarakat Guru Pengelola Koperasi di SMKN Jakarta Pusat. Jurnal Pemberdayaan Masyarakat Madani (JPMM), 2(2), 326-337.
Putra, Dedi (2018). Perancangan Sistem Informasi Pencarian Lowongan Pekerjaan. Jurnal TeknoIf, 6(1).
Prayitno, Ahmad. (2015). Pemanfaatan Sistem Informasi Perpustakaan Digital Berbasis Website Untuk Para Penulis. IJSE-Indonesian Journal on Software Engineering, 1(1).
Nugroho,Rozy. (2017). Aplikasi Pelayanan Dan Pengelolaan Data Bengkel Secara Elektronik Berbasis Web. JIMP-Jurnal Informatika Merdeka Pasuruan, 2(1).
Waruwu, Yuni. (2017). Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Karyawan Berprestasi Dengan Menggunakan Metode Analytical Hieararchy Process (Studi Kasus: Pt. Capella Dinamik Nusantara Takengon). Jurnal Media Informatika Budidarma, 1(1).
Sugiarto (2015). Contex Diagram dan Data Flow Diagram.
Susanti, Dwi., & Haevi, Diana. (2018, October). Rancang Bangun Aplikasi Aset Smpn 1 Kasokandel Menggunakan Netbeans 8.0. In Prosiding Industrial Research Workshop and National Seminar (Vol. 9, pp. 313-318).
Susanti, Nur. (2014). Sistem Informasi Simpan Pinjam Badan Keswadayaan Masyarakat Studi Kasus BKM Sarana Makmur. Simetris: Jurnal Teknik Mesin, Elektro dan Ilmu Komputer, 5(1), 41-48.
Susanto, Rudi (2016). Perbandingan Model Waterfall dan Prototyping Untuk Pengembangan Sistem Informasi. dalam majalah ilmiah Unikom, 14(1), 1-2.
Tyoso (2016). Sistem Informasi Manajemen. Deepublish.
Tim (2014). Teori dan Praktik PHP-MySQL untuk Pemula. Elex Media Komputindo.
Trino, Julianto. (2018). Penerapan Sistem Informasi Pada Koperasi Simpan Pinjam. Agri-tek, 14(2), 71-79.
Yunita, Putri. (2018). Aplikasi perhitungan payroll dosen pada stmik dumai. INFORMATIKA, 10(1), 18-21.
www.Btpn.Com
Arizal, A. (2019). ANALISIS METODE PENENTUAN HARGA POKOK PESANAN TERHADAP BESARNYA LABA PADA USAHA KERIPIK SINGKONG MORO SENENG DI TELUK DALEM KECAMATAN MATARAM BARU LAMPUNG TIMUR. JOMI: Jurnal Organisasi dan Manajemen Indonesia, 1(1), 14-33.
Published
2019-11-08
How to Cite
Widiyastuti, A., & Maulana, I. (2019). APLIKASI AKUNTANSI SIMPAN PINJAM PADA KOPERASI PEGAWAI BANK BTPN PRINGSEWU LAMPUNG. Jurnal JUSINTA, 3(2), 28-33. Retrieved from https://jurnal.dcc.ac.id/index.php/jusinta/article/view/338
Section
Articles