SISTEM INFORMASI MANAJEMEN MARKETING TOOLS SERTA PENERAPAN METODE AHP (ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS) PADA PROSES UJI KUALITAS BARANG ( STUDI KASUS : PT EDI INDONESIA )

Abstract views : 1833 , PDF downloads : 1611
  • Gana Muhibudin Azza Universitas Mercu Buana
  • Ardiansyah Dores Universitas Mercu Buana
Keywords: Manajemen Persediaan, Marketing Tools, Ahp, Php, Mysql

Abstract

Komputer telah menjadi alat bantu utama dalam tiap kegiatan manusia. Tidak hanya untuk aplikasi bisnis, namun juga dalam kegiatan sehari-hari dari setiap perusahaan. Penelitian yang dilakukan pada bagian marketing PT. EDI Indonesia, berorientasi pada manajemen persediaan barang, pencatatan marketing tools dan penyajian informasi secara komputerisasi. Dalam artian sistem yang akan dirancangan mampu menyelesaikan permasalahan yang dihadapi mulai dari proses pengajuan permohonan marketing tools, pencatatan pemasukan dan pengeluaran data barang yang masih dilakukan secara manual, serta proses uji kualitas barang menggunakan metode AHP(Analytical Hierarchy Process). Untuk itu diperlukan pengoptimalan penggunaan komputer terhadap pemrosesan data dengan perancangan sebuah sistem informasi yang diaplikasikan kedalam bahasa pemrograman PHP dengan menggunakan framework CodeIgniter dan database MySQL agar dapat memecahkan permasalahan-permasalahan yang ada dengan mampu menjawab kebutuhan bagian marketing. Metode yang digunakan dalam perancangan aplikasi yaitu System Development Life Cycle (SDLC). Hasil dari Perancangan Sistem Informasi Manajemen Marketing Tools ini adalah fitur pengelolaan data marketing tools, data tersebut digunakan sebagai dasar untuk pengambilan keputusan secara cepat untuk melakukan pengajuan permohonan pengadaan barang serta untuk mengetahui kualitas barang. Selain itu pengolahan data dapat dimanfaatkan sebagai pelaporan secara efisien kepada top management.

References

D. Syifani dan A. Dores, “Aplikasi Sistem Rekam Medis di Puskesmas Kelurahan Gunung,” Jurnal Sistem Informasi, Teknologi Informatika dan Komputer ISSN 2598-3016, vol. IX, pp. 22-31, 2018.

E. Darmanto, N. Latifah dan N. Susanti, “Penerapan Metode AHP(Analytic Hierarchy Process) Untuk Menentukan Kualitas Gula Tumbu,” Jurnal SIMETRIS, vol. X, no. 1, pp. 75-82, 2014.

F. dan J. Munajat, “Implementasi Model Waterfall Pada Sistem Informasi Persediaan Barang Berbasis Web(Studi Kasus: PT. Pamindo Tiga T),” MEDIA INFORMATIKA BUDIDARMA ISSN 2548-8368, vol. II, no. 2, pp. 1-9, 2018.

M. C. Tuerah, “Analisis Pengendalian Persediaan Bahan Baku Ikan Tuna Pada CV. GoldenKK,” Jurnal EMBA ISSN 2303-1174, vol. II, pp. 524-536, 2014.

M. I. Taufik dan S. E. Suprajang, “Analisis Threats, Opportunity, Weakness, Strengths (Tows) Sebagai Landasan Dalam Menentukan Strategi Pemasaran Pada Pr. Semanggimas Agung Boyolangu Kabupaten Tulungagung,” Riset Mahasiswa Ekonomi (RITMIK), vol. II, no. 2, pp. 147-168, 2015.

R. Wahyudi, “Analisis Pengendalian Persediaan Barang Berdasarkan Metode EOQ Di Toko Era Baru Samarinda,” eJournal Ilmu Administrasi Bisnis ISSN 2355-5408, pp. 162-173, 2015.

O. Veza dan M. Ropianto, “Perancangan Sistem Informasi Inventory Data Barang Pada PT. Andalas Berlian Motors,” Jurnal Teknik Ibnu Sina (JT-IBSI), vol. II, no. 2, pp. 121-134, 2017.

O. Veza and M. Ropianto, "Perancangan Sistem Informasi Inventory Data Barang Pada PT. Andalas Berlian Motors," Jurnal Teknik Ibnu Sina (JT-IBSI), vol. II, no. 2, pp. 121-134, 2017.

O. Pahlevi, A. Mulyani and M. Khoir, "Sistem Informasi Inventory Barang Menggunakan Metode Object Oriented Di PT. Livaza Teknologi Indonesia," Jurnal PROSISKO, vol. V, no. 1, pp. 27-35, 2018.

R. Taufiq, Sistem Informasi Manajemen: Konsep Dasar, Analisis dan Metode Pengembangan, Yogyakarta: Graha Ilmu, 2013.

T. Rafliana and B. R. Suteja, "Penerapan Metode EOQ dan ROP untuk Pengembangan Sistem Informasi Inventory Bengkel MJM berbasis Web," Jurnal Teknik Informatika dan Sistem Informasi, vol. IV, no. 2, pp. 345-354, 2018.
Published
2018-11-06
How to Cite
Azza, G., & Dores, A. (2018). SISTEM INFORMASI MANAJEMEN MARKETING TOOLS SERTA PENERAPAN METODE AHP (ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS) PADA PROSES UJI KUALITAS BARANG ( STUDI KASUS : PT EDI INDONESIA ). Jurnal Cendikia, 16(2 Oktober), 107-114. Retrieved from https://jurnal.dcc.ac.id/index.php/JC/article/view/109
Section
Articles