STEGANOGRAFI BERBASIS CITRA DIGITAL UNTUK MENYEMBUNYIKAN DATA MENGGUNAKAN METODE LEAST SIGNIFICANT BIT (LSB)
Abstract views : 1343 , PDF downloads : 1364Abstract
Kerahasiaan data merupakan hal yang sangat sangat penting dalam suatu organisasi maupun untuk pribadi. Apalagi kalau data tersebut berada dalam suatu sistem komputer, jaringan komputer bahkan dalam jaringan internet.kebutuhan akan keamanan dan kerahasiaan menjadi kebutuhan pokok saat ini. Karena maraknya pembajakan data maupun pencurian data. Steganografi bisa menjadi solusi dalam menjaga kerahasiaan data dan keamanan dari data yang dimiliki. Data yang ada akan disembunyikan sehingga tidak semua orang bisa melihat dan menggunakannya. Dengan metode Least Significant Bit, Steganografi bisa dilakukan dengan menyisipkan data kedalam gambar yang diinginkan. Proses yang terjadi adalah bit-bit data akan disisipkan ke dalam bit citra digital sehingga bit data akan berada di dalam bit wadah citra digital tersebut untuk disembunyikan. Dengan adanya steganografi dan metode Least Significant Bit data bisa disembunyikan kemuian diambil kembali untuk bisa dibaca oleh pemilik data.
References
Darwis, D. (2016). Implementasi Teknik Steganografi Least Significant Bit (LSB) Dan Kompresi Untuk Pengamanan Data Pengiriman Surat Elektronik. Jurnal Teknoinfo, 10(2), 32-38.
Firdaus, M. A. (2017). Implementasi Kerangka Kerja Scrum Pada Manajemen Pengembangan Sistem Informasi. Semnasteknomedia Online, 5(1), 1-2.
Muzakir, A. (2016). Implementasi Teknik Steganografi Dengan Kriptografi Kunci Private AES Untuk Keamanan File Gambar Berbasis Android. SEMNASTEKNOMEDIA ONLINE, 4(1), 4-7.
Rajab, A. (2017). Studi Komparasi Metode Least Significant Bit Dan Metode Echo Hiding Pada Audio Watermarking (Doctoral dissertation, STMIK AKAKOM Yogyakarta).
Sitorus, M. (2015). Teknik Steganography Dengan Metode Least Significan Bit (LSB). Faklutas Teknik. Universitas Satya Negara Indonesia.
Ukkas, M. I., Andrea, R., & Anggen, A. B. P. (2017) Teknik Pengamanan Data Dengan Steganografi Metode End Of File (EOF) Dan Kriptografi Vernam Cipher. Sebatik, 17(1), 20-26.